Cara Menghitung Jumlah Hari Pada Setiap Bulan Menggunakan Genggaman Tangan
Cara Menghitung Jumlah Hari Pada Setiap Bulan Menggunakan Genggaman Tangan
Berikut ini kami bagikan gambar tentang bagaimana cara menghitung jumlah hari menggunakan genggaman tangan. Tangan yang kita punya ternyata bisa dijadikan alat pembantu dalam menghafal atau mengetahui jumlah hari pada setiap bulan. Kita bisa melihatnya dari lekukan dan tonjolan yang terbentuk dari jari ketika digenggam.
Berikut ini gambar lengkapnya. Semoga bisa bermanfaat dalam mengajari anak-anaknya belajar.
Sumber http://www.bimbelbrilian.com
Belum ada Komentar untuk "Cara Menghitung Jumlah Hari Pada Setiap Bulan Menggunakan Genggaman Tangan"
Posting Komentar